Ketika ISIS Dikaitkan Dengan Islam, Begini Jawaban Menlu Saudi Adel Jubair

Ketika ISIS Dikaitkan Dengan Islam, Begini Jawaban Menlu Saudi Adel Jubair

author photo
Dalam sebuah konferensi di Munich, Adel bin Ahmed Al-Jubeir Menteri Luar Negeri Arab Saudi ditanya seorang audiens tentang hubungan antara ISIS dan Islam dan jika ISIS menunjukkan wajah Islam, berarti benar bahwa Islam merupakan agama teroris?

Ketika ISIS Dikaitkan Dengan Islam, Begini Jawaban Menlu Saudi Adel Jubair
Menlu Saudi Adel Jubair

Dengan nada lembut namun tegas, Adel Al-Jubeir menjawab pertanyaan tersebut secara sempurna.

Menurutnya, Tak ada kaitan ISIS dengan Islam, dan di setiap agama sudah pasti terdapat kelompok radikal. Seperti misalnya kelompok KKK yang memakai lambang salib dalam setiap aksi kekerasan mereka di seluruh penjuru Afrika, begitu juga ada kelompok ekstrim agama Yahudi. Hindu dan lain sebagainya.

Dalam Al-Quran dijelaskan bahwa Siapa saja yang membunuh seorang manusia, maka seakan-akan dia telah membunuh semua manusia yang ada di muka bumi. Dan barangsiapa yang memelihara kehidupan seorang manusia, maka seolah-olah dia telah memelihara kehidupan semua manusia.

Lebih lanjut Adel Jubair mengungkapkan, Bahwa peradaban Islamlah yang sebenarnya menjembatani kemajuan peradaban Barat. Bukan hanya itu, Selama masa kejayaan kekhalifahan Islam terbukti bahwa peradaban Islam merupakan satu-satunya jembatan yang telah menghubungkan Peradaban China dengan Peradaban Barat.

Dibawah ini adalah Jawaban Menlu Saudi Adel Jubair Ketika ISIS Dikaitkan Dengan Islam.




Next article Next Post
Previous article Previous Post