KabarMakkah.Com - Kejadian yang menghebohkan terjadi di dalam pesawat Delta Air Lines dengan nomor penerbangan 1576. Pasalnya seorang muslimah yang berjilbab diusir oleh pramugari ke bagian belakang pesawat. Tak pelak kejadian ini sempat menggegerkan dunia maya.
Adalah Darlene Hider, seorang ibu muda berjilbab yang naik Delta Air Lines dari Florida ke Detroit bersama suami dan keempat anaknya. ketika di pesawat, salah satu anaknya yang masih bayi sedang sakit dan menangis.
Tanpa diduga, seorang wanita yang duduk di depannya menegur Hider untuk menyuruh anaknya diam. kemudian sang suami pun mencoba untuk menenangkan anaknya, sewaktu suami sedang menenangkan anaknya tiba tiba muncul respon berikutnya dengan nada menghina Hider yang tidak bisa mengurus anak.
Karena kaget dengan nada tadi Hider membalas, apa karena aku pakai jilbab lantas aku bukan orang Amerika? Hider menjelaskan dirinya adalah warga negara AS kepada orang yang mengatainya.
Bukannya mendapat dukungan, Hider malah mendapat perlakuan diskriminasi yang lebih parah dari pramugari Delta Air Lines. Sang pramugari tersebut meminta Hider dan keluarganya untuk pindah ke belakang pesawat, dengan nada berteriak dan memaksa.
Merasa tergerak, salah satu penumpang lain berusaha untuk membantu Hider dan keluarganya. Namun sang pramugari malah mengancam penumpang yang ingin membantu Hider dan mengatakan ia akan mengusirnya dari pesawat apabila membantu.
Semua peristiwa itu direkam secara diam-diam oleh seorang penumpang dan kemudian diupload di Youtube. Silahkan lihat video diskriminasi muslimah AS dalam pesawat di bawah ini.
Darlene Hider - Image Youtube.Com |
Adalah Darlene Hider, seorang ibu muda berjilbab yang naik Delta Air Lines dari Florida ke Detroit bersama suami dan keempat anaknya. ketika di pesawat, salah satu anaknya yang masih bayi sedang sakit dan menangis.
Tanpa diduga, seorang wanita yang duduk di depannya menegur Hider untuk menyuruh anaknya diam. kemudian sang suami pun mencoba untuk menenangkan anaknya, sewaktu suami sedang menenangkan anaknya tiba tiba muncul respon berikutnya dengan nada menghina Hider yang tidak bisa mengurus anak.
"Oh begini caramu mendidik anak-anakmu?", Katanya. Lalu ia membentak dengan suara yang keras. "Ini Amerika!"
Karena kaget dengan nada tadi Hider membalas, apa karena aku pakai jilbab lantas aku bukan orang Amerika? Hider menjelaskan dirinya adalah warga negara AS kepada orang yang mengatainya.
Cekcok dalam Pesawat - Image Youtube.Com |
Bukannya mendapat dukungan, Hider malah mendapat perlakuan diskriminasi yang lebih parah dari pramugari Delta Air Lines. Sang pramugari tersebut meminta Hider dan keluarganya untuk pindah ke belakang pesawat, dengan nada berteriak dan memaksa.
Merasa tergerak, salah satu penumpang lain berusaha untuk membantu Hider dan keluarganya. Namun sang pramugari malah mengancam penumpang yang ingin membantu Hider dan mengatakan ia akan mengusirnya dari pesawat apabila membantu.
Semua peristiwa itu direkam secara diam-diam oleh seorang penumpang dan kemudian diupload di Youtube. Silahkan lihat video diskriminasi muslimah AS dalam pesawat di bawah ini.